PANDUAN BERMAIN POKER, CARA MAIN POKER ONLINE
ISTILAH DASAR PERMAINAN POKER ONLINE:
- Lobby : Tempat dimana anda bisa memilih room permainan Poker
- Check : Berarti memeriksa nilai taruhan yang ada di meja
- Call : Mengikuti nilai taruhan yang ada di meja
- Call Any : Mengikuti berapapun nilai taruhan yang ada di meja sebelum giliran anda bermain
- Fold : Tidak mengikuti nilai taruhan yang ada di meja
- All in : Mempertaruhkan semua chip milik anda di meja taruhan
- Raise : Menaikkan nilai taruhan sesuai yang anda inginkan.
Aturan bermain :
Pertama , anda akan diberikan 2 kartu, lalu jika semua player menyatakan CALL/CHECK, baru bandar membuka kartu satu persatu
(jika ada yang raise taruhan kartu tidak akan dibuka oleh bandar poker sampai semua pemain menyatakan CALL/CHECK) begitu seterusnya.
Berikut susunan kartu poker :
- Pair
Pair : Kartu kembar (berpasangan).
Contoh kartu Pair yaitu As dan As yang dinamakan One Pair. One Pair kalah dengan Two Pair.
Contohnya 3 3 dan 2 2, namun Two Pair kalah dengan Three of Kind atau kembar tiga contohnya 5 5 5.
- Three of Kind
Three of Kind : kembar tiga contohnya As As As.
- Kartu Straight
Kartu Straight (berurutan) : 5 kartu berurutan, contohnya 10 J Q K As atau juga 5 6 7 8 9.
- Kartu Flush
Kartu Flush (semua motif sama) : kartu yang memiliki 5 kartu dengan jenis yang sama, berapapun angkanya.
Contohnya 2 5 8 10 As bermotif Keriting semua.
- Full House
Full House (three of Kind + One Pair ) : kartu dengan gabungan dari Three of Kind + One Pair.
Contohnya K K + As As As
- Four Of Kind
fourofakind
Four Of Kind (angka kembar 4) : kartu yang memiliki 4 kartu kembar, contohnya 8 As As As As
- Straight Flush
Straight Flush adalah gabungan dari kartu Straight (kartu berurutan) dan kartu Fush (semua motif sama).
Contohnya kartu 6 7 8 9 10 KERITING (CLUB)
- Royal Flush
Royal Flush adalah kartu Straight Flush dengan nilai yang lebih tinggi dan semua motif kartu sama.
Contohnya As K Q J 10 keriting
MENENTUKAN PEMENANG
Kartu yang nilainya lebih tinggi akan mengalahkan kartu yang nilainya lebih rendah.
Contoh : Nilai kartu 2 akan kalah dengan 3, 3 kalah dengan 4, 4 kalah dengan 5, dan seterusnya.
10 kalah dengan J (jack), J kalah dengan Q (Queen), Q kalah dengan K (king), K kalah dengan A (ACE).
- Nilai kartu tertinggi (High Card) berapapun juga, akan kalah dengan kombinasi kartu yang bernama “one pair”.
- “One pair” kalah dengan” Two Pair”
- “Two Pair” kalah dengan ‘ three of a kind”
- “Three of a kind” kalah dengan “Straight”
- ” Straight” kalah dengan ” Flush”
- “Flush” kalah dengan ” Full House”
- “Full House” kalah dengan ” Four of a kind”
- “Four of a kind” kalah dengan ” Straight Flush”
- ”straight Flush” kalah dengan “Royal Flush”